Fungsi Trigonometri
acos
Deklarasi
double acos(double
x);
Menghasilkan nilai arcus cosinus x dalam radian.
Rentang
Nilai x mestilah ada dalam rentang -1 ke +1 (inklusif). Nilai hasil berada dalam rentang 0 hingga pi (inklusif)
asin
Deklarasi :
double asin(double
x);
Memberikan nilai arcus sinus x dalam radian.
Rentang :
Nilai dari x mesti berada dalam rentang -1 to +1 (inklusif). Nilai hasil berada dalam rentang -p/2 hingga +p/2 (inklusif).
atan
Deklarasi
double atan(double
x);
Menghasilkan nilai arcus tangen x dalam radian.
Rentang
Nilai dari x tidak memiliki rentang. Nilai hasil berada dalam rentang -p/2 to +p/2 (inklusif).
atan2
Deklarasi
double atan2(doubly
y, double
x);
Menghasilkan nilai arcus tangen dalam radian y/x didasarkan pada tanda masing-masing nilai untuk menentukan kuadran yang tepat.
Rentang
Baik y dan x tidak boleh bernilai nol. Hasil berada dalam rentang -p/2 hingga +p/2 (inklusif).
cos
Deklarasi
double cos(double
x);
Menghasilkan nilai cosinus dari sudut radian x.
Rentang
Nilai x tidak memiliki rentang. Nilai hasil berada dalam rentang -1 hingga +1 (inklusif).
cosh
Deklarasi
double cosh(double
x);
Menghasilkan nilai hiperbolic cosinus dari x.
Rentang
Tidak ada rentang limit baik untuk argumen maupun nilai yang dihasilkan.
sin
Deklarasi
double sin(double
x);
Menghasilkan nilai sinus dari sudut radian x.
Rentang
Nilai x tidak memiliki rentang. Nilai yang dihasilkan berada dalam rentang -1 ke +1 (inklusif).
sinh
Deklarasi
double sinh(double
x);
Menghasilkan nilai hiperbolik sinus x.
Rentang
Tidak ada rentang limit baik untuk argumen maupun nilai yang dihasilkan.
tan
Deklarasi
double tan(double
x);
Menghailkan nilai tangen dari sudut radian x.
Rentang
Tidak ada rentang limit baik untuk argumen maupun nilai yang dihasilkan.
tanh
Deklarasi
double tanh(double
x);
Memberikan nilai hiperbolik tangen x.
Rentang
Nilai x tidak memiliki rentang. Nilai hasil memiliki rentang antara -1 hingga +1 (inklusif).
Bersambung (rezaervani@gmail.com)
Tutorial Sebelumnya
- Serial Tutorial C (1) : Compiling Program C dan C++
- Serial Tutorial C (2) : Opsi -Wall saat Kompilasi
- Serial Tutorial C (3) : Menggabungkan beberapa file saat kompilasi
- Serial Tutorial C (4) : Kompilasi File secara independen
- Serial Tutorial C (5) : Membuat File Objek dari File Sumber
- Serial Tutorial C (6) : Membuat Eksekutable File dari File Objek
- Serial Tutorial C (7) : Mengenal Struktur Program C
- Serial Tutorial C (8) : printf format identifiers
- Serial Tutorial C (9) : Latihan 1 – Membuat Program Pemangkatan
- Serial Tutorial C (10) : Membaca Input Keyboard dengan scanf()
- Serial Tutorial C (11) : makefile sederhana
- Serial Tutorial C (12) : Membuat Link dengan External Libraries
- Serial Tutorial C (13) : Urutan Link Library
- Serial Tutorial C (14) : Menggunakan Library File Header
- Serial Tutorial C (15) : Library Standar C – Perbedaan Implementasi antara Sistem Unix-like dan Windows
- Serial Tutorial C (16) : Library C Standar dan Daftar Fungsi (Alfabetis)
- Serial Tutorial C (17) : Library C Standar – assert.h
- Serial Tutorial C (18) : Library C Standar – ctype.h
- Serial Tutorial C (19) : Library C Standar – errno.h
- Serial Tutorial C (20) : Library C Standar – float.h
- Serial Tutorial C (21) : Library C Standar – limits.h
- Serial Tutorial C (22) : Library C Standar – locale.h
- Serial Tutorial C (23) : Library C Standar – math.h (1)
- Serial Tutorial C (24) : Library C Standar – math.h (2) – Kondisi Error
akhirnya tugas ane kelar